• Ruang Guru

    HTML Dasar Part 6: Cara Membuat Struktur Dasar HTML

    Struktur Dasar HTML Setiap halaman HTML setidaknya memiliki struktur dasar yang terdiri dari : Tag DTD atau DOCTYPE, tag html, tag head, dan tag body. Inilah yang merupakan struktur paling dasar dari HTML, walaupun HTML tidak hanya berisi struktur tersebut. Agar lebih mudah memahaminya, silahkan buka text editor (Notepad++), lalu ketikkan kode berikut ini: Contoh struktur dasar HTML: 1 2 3 4 5 6 7 8 9 <!DOCTYPE html>   <html>   <head>     <title>Title dari Websiteku</title>   </head> <body>    <p>Selamat Pagi Dunia, Hello World!</p> </body> </html> Save sebagai halaman.html dan jalankan file dengan cara double klik file tersebut, atau klik kanan –> Open With –> Firefox. Kita akan membahas tag-tag yang ditulis tersebut pada tutorial kali ini.   Pengertian DTD atau DOCTYPE Tag paling awal dari contoh HTML diatas…

  • Ruang Guru

    HTML Dasar Part 5: Pengertian Tag, Elemen, dan Atribut pada HTML

    Pengertian Tag dalam HTML Sebagai sebuah bahasa markup, HTML membutuhkan cara untuk memberitahu web browser untuk apa fungsi sebuah text. Apakah text itu ditulis sebagai sebuah paragraf, list, atau sebagai link? Dalam HTML, tanda ini dikenal dengan istilah tag. Hampir semua tag di dalam HTML ditulis secara berpasangan, yakni tag pembuka dan tag penutup, dimana objek yang dikenai perintah tag berada di antara tag pembuka dan tag penutup ini. Objek disini dapat berupa text, gambar, maupun video. Penulisan tag berada di antara dua kurung siku: “<” dan “>”. Berikut adalah format dasar penulisan tag HTML: <tag_pembuka>objek yang dikenai perintah tag</tag_penutup> Sebagai contoh, perhatikan kode HTML berikut : <p> Ini adalah sebuah paragraf </p> <p> adalah tag pembuka, dalam contoh ini p adalah tag untuk paragraf. </p> adalah tag penutup paragraf. Perbedaannya…

    Komentar Dinonaktifkan pada HTML Dasar Part 5: Pengertian Tag, Elemen, dan Atribut pada HTML
  • Ruang Guru

    HTML DASAR (PART 4) CARA MENJALANKAN FILE HTML

    Untuk memudahkan dalam mengakses file, sebaiknya buat sebuah folder “BelajarHTML” di Drive D. Folder ini akan kita jadikan tempat seluruh halaman HTML yang akan dibuat. Selanjutnya, buka aplikasi Notepad++ , atau aplikasi text editor lainnya, lalu ketik text berikut ini: 1 Selamat Pagi Dunia, Hello World! Save teks diatas sebagai hello.html pada folder BelajarHTML. Setelah itu jalankan file hello.html kita dengan cara double klik file tersebut, atau klik kanan –> Open With –> Firefox (jika anda menggunakan web browser firefox)   Selamat! file HTML kita sudah dapat berjalan, walaupun sebenarnya belum ada satupun kode HTML didalamnya. Dari percobaan ini kita dapat melihat bahwa setiap halaman HTML harus diakhiri dengan extensi .html. Anda mungkin juga akan menemukan beberapa halaman juga memiliki ekstensi .htm, eksetensi ini…

    Komentar Dinonaktifkan pada HTML DASAR (PART 4) CARA MENJALANKAN FILE HTML